ANTARA -Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, Rabu (20/10) melakukan kunjungan ke Pondok Pesantren Darrul Aman, kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh. Dalam kunjungannya tersebut, Menparekraf mengajak para santri agar mau berwirausaha dan ikut mengembangkan produk-produk lokal yang memiliki nilai jual tinggi. (Aprizal Rachmad/Dudy Yanuwardhana/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)

Copyright © ANTARA 2021

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.