Pangkalpinang (ANTARA) - Sejak tahun 1996, Ta Wan telah hadir di Indonesia sebagai restoran yang konsisten menyuguhkan kelezatan Chinese food untuk memeriahkan momen kehangatan antar kerabat dan sahabat.
Store Manager Ta Wan, Budi Santoso mengatakan Ta Wan membuka gerai yang ke 92 di Transmart Pangkalpinang. Dengan mengantongi Sertifikat Halal tingkat A dari MUI dan BPJPH merupakan bukti bahwa Ta Wan selalu menyajikan hidangan dengan kualitas tertinggi.
Ta Wan dengan konsep #HangatkanKebersamaan hadir dengan berbagai macam menu andalan mulai dari bubur tiga rasa dengan berbagai topping, ayam goreng khas Ta Wan, berbagai pilihan
dim sum dan masih banyak menu lainnya.
Kelezatan ini dipadukan dengan berbagai promo menarik untuk pembukaan gerai Ta Wan Transmart Pangkalpinang, antara lain promo Rp18.000 dengan menu Nasi Goreng a La Yang Chow atau Mie Hongkong Pangsit.
"Ada pula promo reguler seperti mie goreng ultah gratis untuk Anda yang berulang tahun, cukup menunjukkan KTP dan promo lainnya seperti Senin goban, Rabu hangat dan cincailah," ujarnya.
Berita Terkait
Ta Wan tawarkan promo mie goreng ultah gratis dan nasi goreng spesial hanya Rp18 ribu
24 Desember 2023 13:19
Aaron Wan-Bissaka tambah daftar pemain Manchester United yang cedera
19 September 2023 02:18
XL Axiata Terus Kembangkan Solusi SD-WAN+ untuk Pelanggan Korporat
14 Mei 2023 18:33
Im Si-wan menjelma jadi penjahat di film "Emergency Declaration"
12 Agustus 2022 10:52
PARFI berduka atas meninggalnya aktor senior Fuad Alkhar
18 Juni 2021 14:52
BMKG: Waspadai gelombang tinggi dampak siklon tropis Choi-Wan
31 Mei 2021 15:29
STKIP Muntok siap cetak generasi muda profesional kepariwisataan
4 Maret 2019 19:09