Moskow (ANTARA) - Rusia pada Sabtu (6/1) mengatakan bahwa upaya Ukraina untuk meluncurkan rudal antikapal Neptunus di Laut Hitam telah digagalkan.
"Upaya rezim Kiev untuk melancarkan serangan teroris menggunakan rudal antikapal Neptunus terhadap sasaran di wilayah Federasi Rusia digagalkan sekitar pukul 5 sore waktu Moskow," kata Kementerian Pertahanan dalam sebuah pernyataan.
Sistem pertahanan udara Rusia mendeteksi dan menghancurkan enam rudal Ukraina di bagian barat laut dari Laut Hitam, menurut pernyataan itu.
Kementerian tersebut pada Jumat (5/1) mengumumkan bahwa Ukraina telah mencoba melakukan serangan dengan rudal Neptunus di Laut Hitam barat laut.
Sumber: Anadolu
Berita Terkait
Amerika Serikat akan izinkan Ukraina gunakan ranjau penghambat pergerakan Rusia
21 November 2024 18:31
Rupiah melemah di tengah memanasnya konflik Ukraina dan Rusia
21 November 2024 10:21
Penggunaan rudal barat oleh Ukraina bisa picu Rusia gunakan nuklir
20 November 2024 10:51
Biden izinkan Ukraina gunakan rudal jarak jauh AS gempur Rusia
18 November 2024 09:38
Ukraina rilis penyadapan komunikasi radio tentara Korut di Rusia
11 November 2024 09:56
Zelenskyy: Pasukan Ukraina bertempur melawan tentara Korea Utara
6 November 2024 13:17
Empat kapal perang Rusia sandar di Surabaya untuk Latma Orruda 2024
4 November 2024 13:53
Rusia siap negosiasi damai dengan Ukraina
28 Oktober 2024 21:06