Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat dibuka menguat 10,63 poin atau 0,15 persen ke posisi 7.055,62.

Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 2,03 poin atau 0,2 persen ke posisi 1.006,95.

Baca juga: IHSG Kamis sore menguat setelah BI kembali naikkan suku bunga acuan

Baca juga: IHSG Kamis pagi terkoreksi jelang pengumuman hasil RDG BI

 

Pewarta: Citro Atmoko

Editor : Bima Agustian


COPYRIGHT © ANTARA News Bangka Belitung 2022