Badau, Belitung (ANTARA) - Penjabat (Pj) Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel) mendengar keluhan dan keinginan masyarakat Desa Badau, Kabupaten Belitung dalam pelaksanaan program Gubernur Langsung Eksekusi Kerja Membangun Bangka Belitung (Gule Kabung) di Masjid Ar-Rahman.
"Gule Kabung ini program biasa namun menjadi sangat luar biasa karena semua Forkopimda hadir disini untuk mendekatkan diri ke masyarakat," kata Pj Gubernur Babel Suganda Pandapotan Pasaribu membuka sambutannya dihadapan masyarakat Desa Badau, Selasa malam.
Di kesempatan ini warga sangat antusias mengajukan beberapa pertanyaan dan menyampaikan keluhannya seperti persoalan kurangnya pembangunan infrastruktur desa, pendidikan, penerimaan CPNS hingga bantuan-bantuan yang dikucurkan oleh Pemerintah daerah.
Beberapa unsur Forkopimda juga nampak semangat menjawab semua pertanyaan dan persoalan yang disampaikan oleh masyarakat Desa Badau.
Berita Terkait
Jumlah kepesertaan rendah, BPJS Ketenagakerjaan harapkan andil Pj Gubernur
26 September 2023 18:58
Gubernur Babel gaungkan "Gule Kabung" di kancah nasional
23 September 2023 09:38
Talkshow I-Break kenalkan program Gule Kabung ke kancah nasional
22 September 2023 23:46
IPHI Babel akan gelar Rakerwil ke II di Beltim
22 September 2023 20:19
Jasa Raharja kolaborasi dengan Pemprov Babel, tekan angka kecelakaan lalu lintas
21 September 2023 18:59
Warga Membalong harap dapat dimediasi
20 September 2023 20:24
Program Gule Kabung dapat perhatian Silasapa
20 September 2023 14:42
Pemprov Babel luncurkan "SIHAWA" tingkatkan kesehatan jiwa tekan ODGJ
20 September 2023 13:21