Personel Batalyon B Satbrimob Polda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) melakukan giat sterilisasi di Gereja Katolik Paroki Regina Pacis Tanjungpandan sebelumnya dimulainya pelaksanaan ibadah Misa Malam Natal guna mengantisipasi terjadinya ancaman teror maupun gangguan kamtibmas lainnya, Selasa (24/12) sore. (ANTARA FOTO/Apriliansyah)
Pewarta: ANTARA FOTO/ApriliansyahEditor : Bima Agustian
COPYRIGHT © ANTARA 2026