Istanbul (ANTARA) - Gempa kuat mengguncang Jepang pada Senin.
Menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS), gempa bermagnitudo 6,3 mengguncang Pulau Izu-Ogasawara, di selatan Ibu Kota Tokyo sekitar pukul 04.49 (waktu setempat).
USGS menyebutkan bahwa gempa itu diperkirakan memiliki kedalaman 409,1 kilometer (km).
Pulau Izu-Ogasawara terletak sekitar 1.000 km di selatan Tokyo.
Sumber: Anadolu
Berita Terkait
Gempa 5,4 magnitudo guncang Pesisir Barat Lampung
2 November 2024 18:29
Empat wilayah di Jawa Tengah terancam gempa Megathrust, benarkah?
9 Oktober 2024 16:18
Gempa 4,8 magnitudo guncang Pesisir Barat Lampung
7 Oktober 2024 11:14
BMKG: Indonesia tidak terdampak gempa tsunami Kepulauan Izu Jepang
24 September 2024 17:09
Gempa Magnitudo 6,4 guncang Gorontalo Selasa pagi
24 September 2024 08:31
BMKG catat terjadi 34 kali gempa susulan di Kabupaten Bandung
22 September 2024 17:53
Puluhan rumah di Morotai rusak akibat gempa bumi 5,6 Magnitudo
19 September 2024 20:19
Bandung tetapkan status tanggap darurat bencana gempa bumi
18 September 2024 18:12