Video - ANTARA News babel

Bea Cukai Pangkalpinang musnahkan ratusan ribu batang rokok ilegal

ANTARA - Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madyapabean (TMP) C Pangkalpinang memusnahkan sebanyak 366.848 batang rokok ilegal di Pangkalpinang, pada Selasa (17/12). Selain rokok ilegal, KPPBC Tipe Madyapabean (TMP) C Pangkalpinang  juga memusnahkan  16,4 liter minuman beralkohol jenis arak bali dan soju, serta 3,6 liter tembakau jenis elektrik atau vape.(Chandrika Purnama Dewi/Satrio Giri Marwanto/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)