Montreal (Antara Babel) - Juara dunia tiga kali asal Inggris Lewis
Hamilton menjuarai Grand Prix Kanada untuk kelima kalinya pada Minggu
dan memangkas jarak dengan pemuncak klasemen yang juga rekan setimnya di
Mercedes, Nico Rosberg, menjadi sembilan poin.
Rosberg, pemenang empat seri balapan pembuka musim Formula Satu, berakhir di urutan kelima.
Pebalap Ferrari Sebastian Vettel menempati posisi kedua dengan
Valtteri Bottas asal Finlandia di posisi ketiga untuk Williams.
Rosberg kini memiliki 116 poin sementara Hamilton 107 setelah menjalani tujuh dari 21 putaran, demikian Reuters melaporkan.
Berita Terkait
Statistik Grand Prix Las Vegas di Nevada
9 jam lalu
Polda Babel dan jajaran patroli ke lintas timur usai terima aduan terkait aksi balapan liar
17 November 2024 22:44
Jadwal balap sepeda Olimpiade Paris 2024
20 Juli 2024 21:31
Polisi Bangka Barat giatkan patroli malam cegah balap liar
28 Maret 2024 18:39
Indonesia jadi tuan rumah ARRC 2025
18 Maret 2024 23:36
Ducati rayakan dominasinya di berbagai kelas balap musim 2023
28 November 2023 10:12
Ratusan rider trail Babel jajal kemampuan di event "Trabas Besame"
28 Oktober 2023 18:55
Nurfendi tambah medali para balap sepeda Indonesia di Asian Para Games 2022
26 Oktober 2023 15:10