Jakarta (ANTARA) - Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan ekonomi Indonesia tumbuh sebesar 5,11 persen secara tahunan (year-on-year/yoy) pada triwulan I-2024.
Pada triwulan I-2024, besaran Produk Domestik Bruto (PDB) Atas Dasar Harga Berlaku tercatat sebesar Rp5.288,3 triliun, sedangkan PDB Atas Dasar Harga Konstan mencapai Rp3.112,9 triliun.
“Ekonomi Indonesia pada triwulan I-2024 bila dibandingkan dengan triwulan I-2023 tumbuh sebesar 5,11 persen," ujar Plt. Kepala BPS Amalia Adininggar Widyasanti di Jakarta, Senin.
Berita Terkait
BPS-Pemkab Bangka Selatan gelar FGD fertilasi remaja dan kematian maternal
21 November 2024 15:42
Pemkab Bangka Barat-BPS siapkan data terpadu
20 November 2024 15:03
Produksi beras petani Babel naik 13,52 persen
4 November 2024 13:49
BPS: Luas panen padi di Babel meningkat 24,82 persen
4 November 2024 11:37
Barang dimuat di Pelabuhan Babel naik 4,03 persen
3 November 2024 16:02
Penumpang angkutan udara di Babel 4,63 persen
3 November 2024 16:01
Jumlah penumpang kapal laut di Bangka Belitung turun 10,82 persen
2 November 2024 11:24
Nilai ekspor timah-nontimah Babel September turun 18,43 persen
2 November 2024 11:24